Install Themes Premium Permanent di Realme and OPPO - Hallo Sobat, Kali ini saya bakal share bagaimana sih cara install tema-tema Premium atau Tema Pihak ke-3 di perangkat Realme dan OPPO secara permanent tanpa harus mencobannya selama 5 menit. Buat anda yang merasa kesal karena percobaan tema ini hanya 5 menit mungkin artikel ini akan sedikit memberi trik bagaimana sih Install Themes Premium Secara Permanent, Jika anda menggunakan cara dibawah ini dengan mengikuti step-by-step maka anda bisa dengan mudah menjadikan tema percobaan 5 menit menjadi permanent.
BACA JUGA:
Download Google Camera for Realme 3 MGC v6.1.021 + Configs Xml
Cara Unduh dan Play Game COD Mobile Battle Royale Terbaru
3 Alternatif Pengganti Theme Store di Realme 3 Agar Tidak Membosankan
Cara Install & Bermain Game Fortnite Mobile di Realme 3
Cara Install APK & Themes Premium Secara PERMANENT!
Themes Store APK hanya digunakan jika perangkat anda tidak memiliki Themes Store. Biasanya ini ada pada perangkat Realme C1 dan Realme 2, Anda diwajibkan install aplikasi theme Store terlebih dahulu jika ingin mencoba tema-tema gratis dan premium di perangkat anda, Silahkan simak step-by-step berikut ini.
1. Download APK Theme Store + Beberapa theme premium, Bisa anda lihat berikut ini: Kumpulan Themes Premium Keren!
2. Setelah anda Install APK Theme Store diperangkat anda, Selanjutnya buka aplikasi Themes Store yang baru saja anda install.
3. Setuju semua kebijakan yang dibutuhkan pada Theme Store hingga akses telfon & file manager (Semua ijinkan).
4. Close Aplikasi Theme Store, Pilih Info Apl dan Hapus Data.
5. Setelah hapus data, Buka Theme Premium yang ingin anda gunakan, Silahkan download terlebih dahulu bisa anda dapatkan tema-tema premium link dibawah.
6. Setelah download dan buka maka akan masuk ke Theme Store, Pilih 'COBA' dan Pilih 'Pertahankan'.
7. Jika muncul 'Percobaan 5 Menit' abaikan saja.
8. Setelah tema berubah, Pergi ke Info Apl Themes Store dan hapus data kembali.
9. Selesai. Reboot ponsel anda dan nikmati themes premium permanent.
Catatan: Jangan buka aplikasi Theme Store lagi, Jika anda ingin tema bertahan/menjadi permanent. Jika sudah bosan menggunakan tema yang sudah anda coba, Lakukan perti cara diatas jika ingin mencoba tema lainnya. Intinnya sebelum mengganti tema dan setelah anda mengganti tema Anda wajib (Hapus Data) pada aplikasi Themes Store agar tema store tidak mendapatkan izin akses internet yang bisa jadi meng-update dengan sendirinya. yang nantinya bakal mendeteksi 5 menit sesuai percobaan tema tersebut.